Materi ulangan tengah semester diberikan guru setelah pertemuan ke delapan sampai sepuluh setiap semesternya. Guru harus terlebih dahulu mengajarkan materi pada pembelajaran IPA dengan tuntas. Materi IPA pada kurikulum KTSP merupakan materi yang terpisah dengan mapel yang lain. KOnsep IPA dipelajari secara parsial atau sendiri-sendiri.
Sebagai bahan pembelajaran guru perlu membuat soal-soal yang dapat diakses oleh siswa. soal tersebut diberikan sebagai sarana latihan untuk siswa. pada ulangan tengah semester kita dapat memberikan soal-soal kepada siswa. salah satu contoh soal ada pada tayangan berikut.
Anak-anak kerjakanlah soal berikut dengan cermat!
Terima Kasih Sudah Mengerjakan..